Wisata Sejarah
Wisata Sejarah membahas ilmu dalam belajar soal masa lampau sekaligus berwisata untuk menambah pengetahuan.
Tak bisa ditampik lagi, Semarang merupakan kota yang memiliki sejuta destinasi wisata, baik yang bernuansa alami maupun kental akan budaya masyarakatnya. Deretan objek wisata di Kota Lumpia tersebut akhirnya mampu menambah daftar panjang wisata...
Terdapat berbagai destinasi wisata menarik yang bisa kita temukan di Semarang. Wisata tersebut terbagi ke dalam beberapa konsep mulai dari wisata alam, taman hiburan, kulineran, hingga museum dan situs sejarah. Bicara mengenai situs sejarah,...
Di Sragen, wisatawan akan menemukan salah satu museum menarik. Namanya Situs Manusia Purba Sangiran Sragen yang menjadi pusat situs serta koleksi manusia purbakala dunia. Bicara mengenai manusia purba, Indonesia kerap kali disebut sebagai rumah...
Di Jawa Barat tepatnya di Tasikmalaya wisatawan akan menemukan salah satu destinasi wisata terdekat yang bisa dikunjungi ketika akhir pekan. Destinasi wisata tersebut bernama Karang Resik yang keberadaannya berpengaruh besar terhadap sektor pariwisata di...
Kota Lama Semarang juga sering disebut Outstadt atau Little Netherland oleh para wisatawan asing. Di beri nama Kota Lama lantaran banyaknya bangunan kunonya yang sudah ada sejak jaman penjajahan Belanda. Di Indonesia ada empat...
Melakukan liburan dekat Malioboro Jogja, wisatawan perlu mengunjungi salah satu tempat yang bisa memberikan edukasi menarik sekaligus banyak diminati oleh para wisatawan. Museum Sonobudoyo misalnya, museum yang terbagi menjadi dua yakni Museum Sonobudoyo Unit...
Beragam destinasi wisata di Semarang berhasil menarik perhatian para wisatawan. Selain bisa menemukan Pura Agung Giri Natha yang merupakan salah satu pura terbesar di Semarang, di sana juga kita bisa menemukan Klenteng terbesar di...
Yogyakarta dinilai sebagi tempat yang paling banyak menyimpan sejarah. Tetapi perlu wisatawan tau, museum tertua di Indonesia justru ada di Surakarta. Namanya Museum Radya Pustaka yang cukup melegenda bahkan hingga saat ini masih saja...
Datang ke Bandung tidak hanya untuk sekedar liburan saja, wisatawan juga bisa mampir ke tempat-tempat seperti museum untuk menambah edukasi dan pengalaman. Beragam tempat wisata di Bandung yang memiliki edukasi tersendiri untuk di jelajahi....
Jakarta dikenal sebagai gudangnya museum. Banyak museum yang bisa kita temukan di Ibukota mulai dari Museum Fatahillah, Museum Wayang Jakarta, hingga Museum Nasional Indonesia yang juga disebut Museum Gajah. Museum Nasional Indonesia merupakan museum...
Sejarah tidak pernah lepas dari kehidupan manusia. Untuk itu, sejarah selalu diabadikan dalam sebuah tempat yang dinamakan museum. Seperti yang kita tau, banyak museum yang bisa kita temukan di Ibukota salah satunya Museum Pancasila...
Ketika liburan di Semarang, wisatawan bisa mampir ke salah satu wisata religi Gereja Blenduk yang dijadikan sebagai ikon Kota Lama Semarang yang apik. Setiap wisatawan pastinya pernah terlintas dibenaknya untuk melakukan liburan di tempat...