Wisata Blitar

Wisata Blitar mengulas destinasi pariwisata Blitar seperti kulinernya, religinya, fashionnya, dan alamnya.

Kaloka Lodoyo, Wisata Baru Bernuansa Hutan dan Alam Pedesaan

Berbicara mengenai pariwisata di Blitar memang tidak ada habisnya. Sekitar pertengahan tahun 2017 lalu, muncul sebuah tempat wisata baru bernama Kaloka Lodoyo. Kawasan tersebut berupa hutan yang dipenuhi pepohonan hijau lengkap dengan beragam spot...

Sumber Ember, Kolam Pemandian Paling Murah di Blitar

Wisata Blitar ternyata mempunyai destinasi kolam pemandian yang cukup terkenal di kalangan anak muda. Nama tempat wisata itu adalah Sumber Ember atau lebih dikenal Sumber Kandangan. Sebenarnya kawasan tersebut adalah sumber mata air dengan...

Puncak Kejora Blitar, Wisata Alam Terbaru Dengan Spot Foto…

Selama ini Blitar hanya terkenal dengan wisata sejarahnya. Tetapi tahukah kamu, ternyata di sana juga ada loh wisata alam yang mempesona. Salah satu yang paling baru dan sempat viral di media sosial adalah Puncak...

Kampung Coklat Blitar, Wisata Edukasi Ramah Anak Dengan Beragam…

Bingung cari tempat liburan yang cocok buat si kecil? Tenang, sekarang ada wisata ramah anak bernama Kampung Coklat yang berlokasi di Kabupaten Blitar. Di sana banyak sekali aktivitas dan beragam wahana permainan seru yang...

Candi Rambut Monte, Telaga Air Penuh Sejuta Misteri

Selain terkenal akan wisata sejarah, ternyata Kabupaten Blitar juga mempunyai wisata alam yang mempesona bernama Candi Rambut Monte. Sebuah tempat wisata berupa telaga air yang dipenuhi keindahan alam dan berbagai cerita mistis. Satu hal...